Ikasda Bangga
Prof. Dr. Ardianto, S.E., M.Si., Ak., CA., alumni '87
Publish 16 January 2026, 17:59
Oleh: khoirunnisa
| 1 min readProf. Dr. Ardianto, S.E., M.Si., Ak., CA., alumni 1987
IKASDA BANGGA ALUMNI
Selamat kepada Prof. Dr. Ardianto, S.E., M.Si., Ak., CA., alumni SMA Negeri 2 Madiun angkatan '87, atas dikukuhkannya sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Akuntansi Keprilakuan dan Kinerja Universitas Airlangga pada 22 Oktober 2025.
IKASDA Madiun turut berbangga atas prestasi dan dedikasi yang telah mengharumkan nama almamater.
Semoga pencapaian ini menjadi inspirasi bagi seluruh alumni dan generasi muda terutama siswa dan siswi @smadamadiunofficial untuk terus berprestasi, mengabdi, dan memberikan kontribusi terbaik bagi bangsa.
Teruslah bersinar dan membawa nama baik almamater tercinta
Salam Sahitya Sahwahita
Solidaritas yang bermanfaat bagi semua
Ikasda Bangga Terkait
Anung Rony Hascaryo alumni 1997
19 January 2026
Dr. Adi Kusumaningrum, S.H, M.H alumni 1998
16 January 2026
dr. Heru Susilo. Sp. An-TI, Subsp T.I (K) alumni 1994
16 January 2026
dr. Iwan Hartono M. Kes alumni SMA Negeri 2 Madiun angkatan '87
16 January 2026
Prof. Atok Zuljianto, S.Si., M.Si., Ph.D. alumni '91
16 January 2026
Ikasda Bangga Lain
Read in 1 minutes
Read in 1 minutes
Read in 1 minutes
Read in 1 minutes
25